Menginstall Debian 7.1 (Wheezy) di Virtual Box

Assalamualaikum  sobat blogger ketemu lagi dengan saya , emmm dh lama gk update blog karna terlalu sibuk di kehidupan nyata hihi :D kali ini saya akan berbagi tutorial cara menginstall os di dalam virtual box os yang saya pakai adalah linux debian versi 7.1 oke lang sing saja ya cekidot

Pertama sobat harus punya dulu nih bahan-bahan untuk instalasi os :

virtual box ,saya gunakan virtualbox versi 4.2.6
file iso debian versi 7.1 
kalo sobat dh punya bahan-bahan diatas yuk mari ikut saya ke langkah selanjutnya

Kedua buat mesin baru di virtualbox caranya

1.) buka virtualbox > pilih new


2.) beri nama mesin ,terserah sobat namanya

3. ) Beri memory sebesar 256MB ,untuk besarnya memory sesuai keinginan sobat

4.)Pilih "create a virtual hard drive now" lalu create

5.) Pilih "VDI (virtual Disk image) lalu next

6.)Pilih "Dynamically allocated" lalu next


7.)Beri kapasitas hardisk sebesar 10.00GB ,untuk besarnya kapasitas hardisk sobat bisa atur sesuai keinginan sobat sendiri

8.)selesai sudah sekarang setting mesin yang sobat buat tadi caranya kelik gambar debian lalu pilih "settings"

9.)pilih menu system lalu "CD/DVD ROM" di keatasin ,dengan cara klik icon panah atas
10.)klik pada Controler : IDE "empty" lalu klik icon gambar kaset di sebelah kanan

11.)


Comments

  1. dengan informasi yang anda berikan saya selaku pembaca dapat menambah wawasan , terimakasih banyak

    goo.gl/fQg4nz

    :c:

    ReplyDelete
  2. terima kasih mas sudah menambah pengetahuan bagi saya dan memberi pencerahan...

    ReplyDelete

Post a Comment